Pacu Prestasi, SMA Muhammadiyah 2 Yogyakarta beri Apresiasi kepada Siswa Berprestasi pada Periode 2023/2024

SMA Muhammadiyah 2 Yogyakarta memberikan apresiasi kepada siswa siswi yang memperoleh prestasi dibidang akademik pada semester 2 tahun Pelajaran 2023/2024 lalu. Apresiasi ini diberikan langsung oleh bapak kepala sekolah SMA Muha yakni bapak Drs. H. Slamet Purwo selepas upacara bendera hari senin, 22 Juli 2024. Tidak tanggung-tanggung, tahun ini SMA Muha memberikan Apresiasi kepada siswa-siswi berprestasi akademik, baik juara paralel maupun juara satu dikelas masing-masing. Adapun daftar peraih penghargaan prestasi akademik semester 2 tahun pelajaran 2023/2024 berdasarkan surat keputusan dengan nomor 0538/KEP/III.4.AU.302/D/VII/2024 meliputi:

Juara Paralel Fase E Kelas X

 

NO

NAMA

KELAS

JUARA

1

ALYAA SAPUTRI NINDIYANI

E4

Juara 1 Paralel

2

ALIYYA KHAIRUN NISA

E6

Juara 2 Paralel

3

AISHA KEYLA PARAMADINA

E6

Juara 3 Paralel

 

Juara Kelas nonparalel Fase E Kelas X

 

NO

NAMA

KELAS

JUARA

1

SEPTIASHIFA NUR RAMADHANTI

E1

Juara 1 Kelas

2

KHANSA TABITA SAKHI

E2

Juara 1 Kelas

3

ZAHRATUN NAJWA ZAKIYAH

E3

Juara 1 Kelas

4

ARKENZA PUTRI ARDRIANTA

E5

Juara 1 Kelas

5

SIDNEY CAREN QUEENA JANNAH

E7

Juara 1 Kelas

6

NAYLA RIFDATUN NAJDAH

E8

Juara 1 Kelas

7

AZARINE SANCHIA DEYWALOVA

E9

Juara 1 Kelas

 

Juara Paralel Kelas XI

 

NO

NAMA

KELAS

JUARA

1

VALERINASARI WINI EVARIANTI

XI IPA 5

Juara 1 Paralel

2

YVONNE EVANDA FERRUMOLLY

XI IPA 5

Juara 2 Paralel

3

YOLLANDA SAVINA ZURAIDA

XI IPA 5

Juara 3 Paralel

4

SALFAHRA ALEDYA AZHARA

XI IPS 2

Juara 1 Paralel

5

DARRYL IQBAL ARFAIN

XI IPS 4

Juara 2 Paralel

6

LINTANG ARUNA FIRDAUSI

XI IPS 3

Juara 3 Paralel

 

 

Juara Kelas nonparalel Kelas XI

 

NO

NAMA

KELAS

JUARA

1

NAHIRA QONITA KHAIRANI RIZKYA

XI IPA 1

Juara 1 Kelas

2

RAHUL PAMBUDI

XI IPA 2

Juara 1 Kelas

3

ZALFA NAQIYYAH K.UFAIRAH

XI IPA 3

Juara 1 Kelas

4

CHANAYLA AGNE PRATISTA PUTI SUDESTY

XI IPA 4

Juara 1 Kelas

5

DEWANGGA ISWORO JATI

XI IPS 1

Juara 1 Kelas

 

Sebagai school of talents, tentunya SMA Muhammadiyah 2 Yogyakarta tidak hanya memberikan aprsiasi kepada siswa-siswi berprestasi di bidang akademik saja, namun juga dibidang non Akademik, mengingat sekolah ini memiliki banyak sekali prestasi-prestasi, bahkan mayoritas dibidang atletik. Berikut daftar siswa-siswi SMA Muhammadiyah 2 Yogyakarta yang mendapatkan beasiswa Apresiasi dibidang non akademik:

No

Nama

Kelas

Prestasi Non Akademik Kategori Lomba Berjenjang

Keterangan

1

Selli Anggraeni

XII IPA 1

Medali Perunggu Cabang Pencak Silat pada Ajang O2SN Tingkat Nasional

Beasiswa Bebas Dana Pengembangan Pendidikan

2

Lana Anindya Firjah Aqela

F 5

Medali Perak Dalam Taekwondo Poomsae Beregu Putri dan  Lolos pada Pekan Olahraga Nasional XXI 2024

Beasiswa Bebas Dana Pengembangan Pendidikan

3

Davin Christian P

F 5

Juara 1 Kategori 180 Rookie Race 1 Dalam Kejurnas Supermoto Tahun 2024

Beasiswa Bebas Dana Pengembangan Pendidikan

4

Rafi Afgan Al Jabbar

F 1

Medali Emas Lomba Judo pada POPDA Tingkat Provinsi

Beasiswa Bebas SPP Selama 1 Tahun

5

Ranesta Rasya

XII IPA 2

Medali Perunggu Cabang Tarung Derajat pada POPDA Tingkat Provinsi

Beasiswa Bebas SPP Selama 1 Tahun

6

Azarine Sanchia Deywalova

F 6

Medali Perunggu Cabang Taekwondo Individu Poomsae Individual Recognize dalam Kejuaraan Daerah Tingkat Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

Beasiswa Bebas SPP Selama 1 Tahun

7

Teuku Rassi

XII IPA 4

Juara 1 Kejuaraan Judo Tingkat Kabupaten Sleman Tahun 2024

Beasiswa Bebas SPP Selama 3 Bulan

 

Selamat kepada seluruh siswa yang telah berjuang memperoleh hasil belajar terbaiknya di semester lalu. SMA Muhammadiyah 2 Yogyakarta sebagai School of Talent mendukung dan memberikan apresiasi penuh terhadap semua prestasi siswa baik dibidang akademik maupun non akademik. Bapak Drs. H. Slamet Purwo selaku kepala SMA Muha juga mengungkapkan bahwa rutinitas pemberian apresiasi selepas upacara ini diharapkan menjadi pemantik bagi siswa-siswi lainnya untuk terus mengejar prestasi dibidang keunggulannya masing-masing. Terus semangat dan sukses selalu untuk meraih prestasi. (AAP)